Surprise Me!

Update, Kapolri Sebut Masih Dalami Kasus Ledakan di SMAN 72 Jakarta | KOMPAS SIANG

2025-11-08 0 Dailymotion

KOMPAS.TV - Pasca ledakan, area SMAN 72 Jakarta masih dijaga ketat personel gabungan TNI dan Polri. <br /> <br />Beberapa siswa dan penjaga kantin datang ke sekolah untuk mengambil barang-barang mereka yang tertinggal. <br /> <br />Satu per satu, siswa dan pegawai sekolah datang untuk mengambil barang mereka yang tertinggal saat ledakan. <br /> <br />Pada saat ledakan terjadi Jumat siang, siswa SMAN 72 Jakarta hingga penjaga kantin langsung menyelamatkan diri dan diimbau untuk segera meninggalkan sekolah. <br /> <br />Sehingga, banyak barang-barang murid yang masih tertinggal di area sekolah, seperti laptop, tas sekolah, dan ponsel. <br /> <br />Kapolri jenderal listyo sigit mengatakan masih mendalami kasus ledakan di SMAN 72 Jakarta. <br /> <br />#sman72 jakarta #72jakarta #jakarta <br /> <br />Baca Juga Soal Ledakan SMAN 72 Kelapa Gading, Menteri PPPA: Keselamatan Anak Harus Jadi Perhatian Utama di https://www.kompas.tv/nasional/628902/soal-ledakan-sman-72-kelapa-gading-menteri-pppa-keselamatan-anak-harus-jadi-perhatian-utama <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/628909/update-kapolri-sebut-masih-dalami-kasus-ledakan-di-sman-72-jakarta-kompas-siang

Buy Now on CodeCanyon